Forum Pariwisata.NET
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.

Bantimurung Objek Wisata Terbaik di Sulawesi Selatan

Go down

Bantimurung Objek Wisata Terbaik di Sulawesi Selatan Empty Bantimurung Objek Wisata Terbaik di Sulawesi Selatan

Post  Hamrana Sun Dec 25, 2011 12:00 pm

Siapa yang tidak kenal dengan Bantimurung Objek Wisata Terbaik di Sulawesi Selatan?? tentu bagi mereka yang mempunyai hobi tour dan pernah melihat keajaiban Tuhan ini tak akan menolak jika Penulis-katakan bahwa Bantimurung Objek Wisata Terbaik di Sulawesi Selatan. Objek Wisata ini mempunyai berbagai macam keindahan khas, Gunung indah disekelilingnya yang menurut versi Koran-baru menduduki peringkat ke-17 gunung terindah di-Indonesia, Kupu2 yang menawan danselalu setia menghiasi setiap-penglihatan para pengunjung, Gua-batu dengan berbagai kisah historisnya dan Gua Mimpi, selain itu yang Urgen dari tujuan setiap pengunjung adalah Air Terjun dengan keanggungan-nya, boleh dikata air terjun bantimurung ini adalah salah satu keajaiban-dunia (versi-pribadi). betapa tidak, selain menjadi pemandangan paling indah juga memiliki air yang tak kunjung kering sehingga berbagai jenis-tanaman yang berada dijalur air tersebut tetap tumbuh subur meski musim-kemarau panjang. jadi, wajarkan ketika penulis yang tampan ini mengatakan bantimurung adalah objek wisata terbaik di Sulawesi Selatan.


Klo nda salah bulan juli lalu, ada 19diplomat dari 14Negara Asia yang berkunjung ke-Bantimurung, mereka menikmati suasana fenomenal bantimurung yang sampai saat ini-pun masih terjaga ke-alamian-nya. perawakan khasnya dengan berbagai pohon membuat ke-19 turis tesebut terkagum-kagum sehingga menghabiskan banyak waktu untuk mengabadikan kehadirannya dengan sebuah kamera-lensa. mereka beranggapan "Kunjungan kami ini cukup menyenangkan, kami merasa Bantimurung punya ketertarikan tersendiri dan pemandangan-alam yang sangat indah, Belum lagi letak air-terjunnya yang menakjubkan. Bagi kami, Keindahan seperti ini susah untuk ditemukan ditempat lain, sebuah pemandangan yang alami dan masih terjaga".ungkap turis dalam Harian fajar.
Panorama Alam seperti ini memang sulit didapatkan, Mengapa demikian??. karena Air terjun se-spektakuler ini hanya terletak di-distrik Bantimurung Kabupaten-Maros. berada disebuah bukit kapur curam dengan vegetasi-tropis lembah-subur, sehingga membuat daerah ini merupakan habitat ideal bagi berbagai jenis kupu-kupu dan burung-langka yang menjadi salah satu manfaatnya, tempat ini kurang lebih 15km dari Daerah Turikale, Ibukota Kabupaten-Maros, sekitar 40mil dari kota Makassar Ibukota Provinsi Sulawesi-Selatan, dengan jarak tempuh kurang lebih 45menit.

Untuk lebih jelasnya silahkan kunjungi original konten Bantimurung Objek Wisata Terbaik Di Sulawesi Selatan
mari dukung objek pariwisata indonesia yang terbaik di dunia.. Very Happy

Hamrana

Jumlah posting : 1
Join date : 06.12.11

Kembali Ke Atas Go down

Kembali Ke Atas

- Similar topics

 
Permissions in this forum:
Anda tidak dapat menjawab topik